Rhea Belajar dengan Laut… Lucu!!!!


Hmmm…

Terus terang, kang_ulid bisa termasuk ke dalam orang yang beraliran behavioristik (duh, bahasanya…!). Kang_ulid berusaha memberikan pengalaman-pengalaman kepada anak. Di harapkan, dengan pengalaman tersebut maka seorang anak akan belajar lebih tentang sesuatu. Ini berlaku baik di sekolah maupun di rumah.

Minggu kemarin (11/12/11), kang_ulid mengajak keluarga bersenang-senang di pantai. Hanya bertiga, yakni anak, istri dan saya sendiri. Sesampainya di pantai, langsung kami berjalan ke tepi pantai dan memberi pengalaman kepada si kecil tentang air, laut, pasir dan angin. Rhea (si kecil) langsung menunjukkan ekspresi lucu. Ada ekspresi takut, geli dan penasaran bercampur jadi satu. Ga’ percaya?! lihat gambar berikut ini…

pertama kali berjalan di pasir dan air laut

 

ekspresi takut n heran

 

hiii... takut!!!

 

heran pada ombak...

 

mbak Rhea dengan ayah...

6 Responses to Rhea Belajar dengan Laut… Lucu!!!!

  1. karis berkata:

    waaahhh…keluarga kecil bahagia nih, jadi iri euy hehehehe,,,,

    Suka

  2. Ya2kzzz berkata:

    mangtefff tenan kang…ta praktekin ntar.. :mrgreen:

    Suka

  3. bimo96 berkata:

    lucu yaa…punya anak yg masih kecill

    Suka

  4. Rendi berkata:

    anak ane mau kenalan kang, namanya kenzo katanya 🙂

    Suka

  5. gogo berkata:

    haduh jadi teringat masa bayi ane dgendong ditepi pantai..

    Suka

  6. enth berkata:

    lah kok nggak di ajak berenang mas, dek Rindu (anakku umurnya 22 bulan) sudah berani berenang sebelum bisa jalan. sekarang malah hobinya hujan-hujanan.
    http://kristalkuning.wordpress.com/2011/12/24/maen-hujan-hujanan-yok/
    http://kristalkuning.wordpress.com/2011/05/29/ke-pantai-yok/

    Suka

Silahkan Komen