Satria FU 150 Black Fire 2 Segera Hadir: Suzuki Emang Jagonya Bikin Motor Gelap


Hmm…

image

(Lagi-lagi) Suzuki akan merefresh tampilan dari Satria FU 150. Kali ini bernama Satria FU 150 Fighter 1 seri Black Fire 2. Mari kita simak info dari kang iwan banaran berikut ini:

Dari kumpulan informasi yang IWB dapatkan….FU150 Fighter 1 seri Black Fire 2 adalah versi lain dari FU Fighter 1 yang sudah dirilis sebelumnya. Disebut sebagai versi limited edition pada awal pengenalan…..kesuksesannya membuat pihak SIS ingin memberikan warna lain pada konsumen. Yup…jika Fire satu berwarna gold, maka untuk black fire 2 dikelir merah. Mulai dari listpelk hingga body.

Suzuki emang jago kalo urusan warna, apalagi yang gelap-gelap. Dulu ada Shogun n Smash Knight Rider. Varian ini bertema gelap dan memang keren. Nah, dugaan saya varian FU150 black fire 2 ini juga akan terlihat keren dan elegan.
Sayangnya, Suzuki belum mau meng-injeksi-kan satria FU150. Mungkin mereka berpikir, ‘walaupun mesin ga dirubah namun tetap aja banyak yang beli’. Kalo benar itu, sampai kapan FU 150 akan bertahan?! Saya yakin suatu ketika pangsa pasarnya akan sampai pada titik jenuh dan pasti akan hancur dah penjualannya. Oleh karena itu, refresh tampilan penting namun upgrade engine juga penting loh.
Silahkan jika ada pendapat lain, tulislah di kolom komentar.

Sumber:

Suzuki siapkan varian FU150 Fighter 1 seri Black Fire 2. Opo kuwi???….

Baca Juga:

9 Responses to Satria FU 150 Black Fire 2 Segera Hadir: Suzuki Emang Jagonya Bikin Motor Gelap

  1. Aa Ikhwan berkata:

    spesialis 😀

    Suka

  2. GandemLover berkata:

    bosen ganti striping tok http://wp.me/p3wvjk-nc

    Suka

  3. […] catur wulan ini begitu diperjuangkan banyak blogger Jatimotoblog. Kang Ulid, pemilik blog ulidblog, rela jauh-jauh dari Situbondo meskipun si Ge_Black motor kesayangannya […]

    Suka

  4. jual tas rajut berkata:

    Hi would you mind letting me know which webhost you’re working
    with? I’ve loaded your blog in 3 different internet browsers
    and I must say this blog loads a lot quicker then most. Can you recommend
    a good web hosting provider at a honest price? Cheers, I appreciate it!

    Suka

Silahkan Komen